SOAAL bab 2
1. Apa yang di maksud dengan penduduk ?
2. Apa yang di maksud dengan masyarakat ?
3. Apa yang di maksud dengan budaya atau kebudayaan menurut Andreas Eppink ?
4. Budaya atau kebudayaan berasal dari bahasa apa ?
5. Buddhayah merupakan bentuk jamak dari buddhi yang artinya ?
6. Faktor factor apa saja yang mempengaruhi perumbuhan penduduk ?
7. Apa yang di maksud rumus tingkat kematian kasar ?
8. Angka kematian kasar dapat di golongkan antaralain yaitu ?
9. Tulislah rumus angka kematian kasar ?
10. Sebutkan bentuk bentuk pyramid penduduk ?
Jawaban
1. 1 Penduduk adalah sekumpulan orang-orang yang bertempat tinggal di suatu wilayah tertentu yang bertujuan untuk saling berinteraksi selama terus-menerus (kontinu).
2. 2 Menurut saya senidri Masyarakat adalah orang yang hidup bersama yang menghasilkan sesuatu dan saling berinteraksi sesama manusia.
3. Menurut Andreas Eppink, kebudayaan mengandung keseluruhan pengertian nilai sosial,norma sosial, ilmu pengetahuan serta keseluruhan struktur-struktur sosial, religius, dan lain-lain, tambahan lagi segala pernyataan intelektual dan artistik yang menjadi ciri khas suatu masyarakat.
4. 4 Sanssekerta
5. 5 Budi atau akal
6. 6 Secara umum faktor-faktor pertumbuhan penduduk di pengaruhi oleh angka kelahiran, angka kematian, dan imigrasi.
7. 7 Rumus tingkat kematian kasar (cruide death rate) adalah jumlah kematian setiap seribu penduduk dalam satu tahun.
8. 8 Angka kematian kasar di golongkan sebagai berikut,
o Angka kematian kasar
o Angka kematian rendah
o Angka kematian tinggi
9. 9 Angka Kematian kasar dirumuskan
CDR = x K
Keterangan : CDR : Angka kematian
D : Death (jumlah kematian)
P : Population (jumlah penduduk)
K : Konstanta ( angka konstanta 100
10. 10 Tiga jenis struktur penduduk yaitu Bentuk nisan (contrictive),Bentuk granat (stationer) piramida,Bentuk limas (expansive) piramida
YUSRI ABDUL MAJID
1KA37
18111748
Tidak ada komentar:
Posting Komentar